Jumat, 27 April 2012

Pura Tirtha

Tempatnya tidak begitu jauh dan Pura Pengubengan yaitu disebelah timurnya kira-kira 10 menit perjalanan. Di sini terdapat sumbertirtha atau air suci yang dipergunakan bila ada karya-karya agung di Pura Besakih ataupun karya-karya agung di desa-desa pekraman, demikian pula di sanggar-sanggar pemujaan umat seperti di sanggah maupun merajan.

Piodalan di pura Tirtha jatuh pada hari Budha Wage Kelawu.
Denah Pura Tirtha
1Gedong
2Piyasan
3Tirta (Sumber Air)
4Panyengker
5Pamedal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar